Fenomena Ruhani dan Terapinya

Hari Sabtu tanggal 2 Maret 2019 guru dan karyawan KB-IT Salman Al farisi 3 menghadirkan bintang tamu “Ibu Susiwi, S.T., M.Eng.” dalam acara rutin pembinaan ruhani guru dan karyawan Salman Al farisi.

Tujuan dari kegiatan tersebut adalah pembinaan tarbiyah, supaya dalam menghadapi fenomena ruhani diimbangi dengan terapinya.

Fenomena ruhani dapat berupa:
1. Hati terasa kesat dan kasar.
2. Gangguan karakter dan sempit dada.
3. Tidak terpengaruh dengan ayat-ayat Alquran.
4. Tidak terpengaruh dengan nasehat kematian.
5. Semakin gelap dengan berbagai kesenangan dunia.
6. Kegelapan didalam ruhnya yang berimbas pada wajahnya.
7. Malas melakukan amal-amal kebaikan dan berbagai ibadah.
8. Kelalaian berat dari mengingat Allah.

Bentuk Terapinya adalah:
1. Selalu mengingat Allah.
2. Menghadirkan nilai-nilai akhirat dan berbagai peristiwanya yang dahsyat.
3. Menyadari bahwa kematian lebih dekat dari tali sandalnya.

Terima kasih Bu Siwi, ilmu yang dibagikan sungguh mengingatkan kita dan semoga bermanfaat, aamiin.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here